Sambut Tahun 2024, Haedar Berharap Rakyat dan Elit Semakin Dewasa

Menjelang tutup tahun 2023, Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menggelar Media Gathering di Kantor PP Muhammadiyah di Jakarta pada Kamis (28/12). Hadir dalam acara ini Ketua Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Haedar Nashir, Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu’ti, dan Ketua PP Muhammadiyah Saad Ibrahim. Haedar menyampaikan, diselenggarakannya agenda ini untuk saling memberi masukan, termasuk dari para pelaku media ke Persyarikatan […]