Muhammadiyah
Mari Mengenal Pondok Pesantren Muhammadiyah Pertama di Indonesia

Mari Mengenal Pondok Pesantren Muhammadiyah Pertama di Indonesia

Dalam sejarahnya, baik pondok pesantren dan madrasah didirikan langsung oleh pendiri Muhammadiyah itu sendiri, yakni KH Ahmad Dahlan pada tahun 1918.

Awal pendiriannya berdasar pada lembaga boarding school tertua di Indonesia bernama Al Qismul Arqa (1918-1920) sebagai jenjang lanjutan sekolah standar.

Baru pada pada tahun 1921, nama Al Qismul Arqa berubah menjadi Pondok Moehammadijah. Satu tahun kemudian berubah nama lagi menjadi Hoogere Moehammadijah School hingga pada tahun 1923 lalu Kweekschool Moehammadijah sampai tahun 1932 sebelum menjadi Madrasah Mu’allimin Muhammadiyah sampai sekarang.

Pondok Pesantren Mu’allimin dibentuk sebagai pendukung atas sistem long day school yang diterapkan di Madrasah.
Selengkapnya : https://muallimin.sch.id/tentang/sejarah/

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *